Soal Ulangan Harian Kajian Regional dan Interaksi Antara Negara Berkembang dan Negara Maju - Geografi - Kelas XII SMA
01. Negara yang sudah meningkat pesat dalam sektor perindustrian dan sumber daya manusia yang berkualitas merupakan definisi dari negara ....
- (A) berkembang
- (B) maju
- (C) agraris
- (D) industri
- (E) maritim
Kunci Jawaban:
02. Salah satu faktor yang mendukung majunya industri perikanan di Jepang adalah ....
- (A) negaranya terdiri dari kepulauan
- (B) daerahnya bergunung-gunung
- (C) adanya pertemuan arus panas dan arus dingin
- (D) banyak sungai dengan aliran deras
- (E) dilewati arus labrador
Kunci Jawaban:
03. Tenaga kerja di negara maju merupakan ....
- (A) tenaga kasar
- (B) tenaga tidak terdidik
- (C) tenaga ahli
- (D) tenaga upahan
- (E) tenaga tidak terdidik dan tidak terlatih
Kunci Jawaban:
04. Ketergantungan negara maju terhadap negara berkembang, yaitu dalam mencari ....
- (A) tenaga kerja
- (B) modal
- (C) skill
- (D) pinjaman
- (E) sumber daya, manusia berkualitas
Kunci Jawaban:
05. Pelaksanaan pasar bebas di kawasan Asia Tenggara akan diberlakukan pada tahun 2003, berdasarkan kerjasama ...
- (A) AFTA
- (B) NAFTA
- (C) ASEAN
- (D) OPEC
- (E) APEC
Kunci Jawaban:
06. Berikut ini pembagian negara berdasarkan kemampuan, yaitu ....
- (A) negara teritorial dan negara berkembang
- (B) negara maju dan negara agraris
- (C) negara industri dan negara agraris
- (D) negara maju dan negara berkembang
- (E) negara industri dan negara maju
Kunci Jawaban:
07. Yang termasuk negara maju adalah ....
- (A) Indonesia
- (B) Vietnam
- (C) Singapura
- (D) Kamboja
- (E) Brunei Darussalam
Kunci Jawaban:
08. Struktur ekonomi negara berkembang sebagian besar berpusat pada sektor ....
- (A) industri
- (B) pertambangan
- (C) pertanian
- (D) semiindustri
- (E) pariwisata
Kunci Jawaban:
09. Struktur ekonomi negara maju sebagian besar berpusat pada sektor ....
- (A) pertambangan
- (B) semiindustri
- (C) pertanian
- (D) industri
- (E) kehutanan
Kunci Jawaban:
10. Gabungan dari beberapa kota metropolitan seperti yang terdapat di Amerika Serikat, Eropa dan Jepang disebut ...
- (A) metropolis
- (B) polis
- (C) mega urban
- (D) megapolis
- (E) eopolis
Kunci Jawaban:
11. Kegiatan utama perekonomian penduduk negara-negara di Asia Tenggara, adalah ...
- (A) pariwisata
- (B) pertanian
- (C) perdagangan
- (D) pertambangan
- (E) perikanan
Kunci Jawaban:
12. Sumber bahan baku di negara maju adalah ....
- (A) dari dalam negeri
- (B) diusahakan di dalam negeri
- (C) produk impor
- (D) bisa mengekspor
- (E) mudah didapat
Kunci Jawaban:
13. Masalah penduduk merupakan masalah yang serius dalam melaksanakan kegiatan pembangunan di negara berkembang karena ....
- (A) angka pertambahan penduduk rata-rata tinggi
- (B) pertambahan penduduk menambah pengangguran
- (C) kualitas penduduk rendah
- (D) penyebaran penduduk tidak merata
- (E) semua benar
Kunci Jawaban:
14. Salah satu bentuk ketidaktergantungan negara berkembang terhadap negara maju adalah ....
- (A) pinjaman
- (B) barang modal
- (C) sumber daya alam
- (D) tenaga kerja
- (E) modal
Kunci Jawaban:
15. Pembentukan modal di negara berkembang lebih sulit dibandingkan dengan negara maju karena ....
- (A) modal masih tergantung pada investor luar negeri atau pinjaman uang
- (B) taraf kehidupan yang terlalu rendah
- (C) tingkat pertumbuhan penduduk yang tinggi
- (D) ketergantungan pada produk pertanian dan ekspor barang mentah
- (E) beban ketergantungan penduduk yang tinggi
Kunci Jawaban:
0 Response to "Soal Ulangan Harian Kajian Regional dan Interaksi Antara Negara Berkembang dan Negara Maju - Geografi - Kelas XII SMA"
Post a Comment